AKUNTABILITAS DAN TRANSPARANSI PENGELOLAAN DANA DESA
STUDI KASUS DI DESA OELTUA KABUPATEN KUPANG
Abstract
Akuntabilitas merupakan suatu pertangungjawaban pemerintah untuk melaporkan dan menyajikan kegiatan-kegiatan yang telah dilaksanakan kepada masyarakat.Pertanggungjawabantersebut dilakukan agar pemerintah dapat transparan dengan komitmen yang telah terbentuk dalam pelaksanaannya. Pemerintah desa Oeltua, adalah pemerintah desa yang mendukung adanya Good Governance khususnya akuntabilitas dan transparansi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif berbabis studi di lapangan. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa wawancara dengan teknik semi-terstruktur. Wawancara dilakukan dengan pihak pemerintah desa yang telah menjalankan penyelenggarakan pemerintahan dan pihak Badan Permusyawaratan Desa (BPD) sebagai perwakilan dari masyarakat, yang berjumlah 9 orang informan. Hasil penelitian ini menunjukan pengelolaan keuangan Dana Desa yang diterapkan oleh pemerintah desa Oeltua sudah sesuai dengan perundang-undangan maupun ketentuan-ketentuan yang berlaku. Transparansi yang dilakukan oleh pemerintah desa Oeltua menggunakan media informasi digital, terdapat informasi yang disebar tiap-tiap dusun melalui ketua RT dan Ketua Dusun, selain itu juga terdapat papan informasi yang ditempatkan di Kantor Desa. Meskipun pengelolaan Dana Desa yang dilakukan oleh pemerintah desa sangat baik, tetapi pemahaman masyarakat mengenai kebijakan Dana Desa masih rendah.
Hak cipta dari setiap artikel yang diterbitkan dalam jurnal ini dipegang oleh penulis. Penulis memberikan kepada jurnal hak non-eksklusif untuk menerbitkan dan mendistribusikan artikel tersebut, serta mengizinkan pihak ketiga untuk menggunakan artikel tersebut selama penggunaan tersebut menyebutkan penulis asli dan sumber publikasi.
Semua konten dalam jurnal ini tersedia di bawah lisensi Creative Commons Attribution (CC BY-SA 4.0), yang memungkinkan pihak lain mendistribusikan, mengubah, memperbaiki, dan membangun karya jurnal ini, membuat ciptaan turunan bahkan untuk kepentingan komersial, selama mereka mencantumkan pengakuan yang sesuai kepada penulis asli dan sumber publikasi serta melisensikan ciptaan turunan dibawah syarat yang serupa.
Penulis mempertahankan hak untuk:
- Membuat dan mendistribusikan salinan dari artikel yang diterbitkan dalam bentuk cetak atau digital kepada rekan kerja, kolaborator, atau pihak ketiga lainnya.
- Memasukkan artikel tersebut dalam tesis atau disertasi.
- Menggunakan seluruh atau sebagian artikel tersebut dalam buku atau karya lainnya.
- Menggunakan ilustrasi atau data dari artikel tersebut dalam karya masa depan.
Dengan menyerahkan artikel ke jurnal ini, penulis setuju dengan persyaratan hak cipta yang diuraikan di atas.